Indonesia

Indonesia

Riwayat Gang Dolly....!!!

Riwayat Gang Dolly....!!!| http://indonesiatanahairku-indonesia.blogspot.com/
Belum diketahui pasti kapan berdirinya, namun setidaknya keberadaan gang Dolly sudah ratusan tahun.

Awal pendiriannya, tante Dolly, sapaan akrab Dolly waktu itu, hanya menyediakan beberapa gadis untuk menjadi pekerja seks komersial. 

Melayani dan memuaskan syahwat para tentara Belanda.



"Aku melihat seorang wanita malam duduk pada sofa merah darah
Dan malam makin dalam,sedang anak di rumah menunggu minta susu
Wanita malam duduk sendiri menjahit sejuta nasib di ibukota
kota bergambar serigala yang siap menerkam"

( Marshall. Dolly, 2012 )
Dolly.
Atau Gang Dolly adalah nama sebuah kawasan lokalisasi pelacuran yang terletak di daerah Jarak, Pasar Kembang, Kota Surabaya, Jawa Timur, Indonesia. Di kawasan lokalisasi ini, wanita penghibur "dipajang" di dalam ruangan berdinding kaca mirip etalase.

Riwayat Gang Dolly....!!!| http://indonesiatanahairku-indonesia.blogspot.com/
Konon lokalisasi ini adalah yang terbesar di Asia Tenggara lebih besar dari Patpong di Bangkok, Thailand dan Geylang di Singapura. 

Bahkan pernah terjadi kontroversi untuk memasukkan Gang Dolly sebagai salah satu daerah tujuan wisata Surabaya bagi wisatawan mancanegara.

Riwayat Gang Dolly.
Gang Dolly ini sudah ada sejak zaman Belanda dan dikelola oleh seorang perempuan keturunan Belanda yang dikenal dengan nama Dolly van der mart. Keturunan dari Dolly sampai sekarang masih ada di Surabaya meskipun sudah tidak mengelola bisnis ini. 

Kawasan Dolly berada di tengah kota, berbaur dengan pemukiman penduduk yang padat, di kawasan Putat, Surabaya. Kompleks lokalisasi Dolly menjadi sumber rezeki bagi banyak pihak. Bukan hanya PSK, tetapi juga pemilik warung, penjaja rokok, tukang parkir, tukang ojek, dan tukang becak.


Riwayat Gang Dolly....!!! | indonesiatanahairku-indonesia.blogspot.com | Indonesia | Semua Tentang Indonesia

Share on Google Plus

About Poerwalaksana

Poerwalaksana is a freelance web designer and developer with a passion for interaction design, Business Enthusiast, Start Up Enthusiast, Speaker and Writer. Inspired to make things looks better.

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment